Rapat Penyusunan LPPD Untuk Wilayah Kab. Asahan

 


Pada Selasa, 24 Januari 2023 Telah dihadiri Rapat Penyusunan Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (LPPD) di Aula Melati Kantor Bupati Asahan. Kegiatan ini Dihadiri Oleh Perwakilan dari masing - masing OPD dan Kecamatan.

Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama