Pemeriksaan Kesehatan Gula Darah di Kantor Camat Aek Kuasan
Jumat, 20 Oktober 2023
Pada Jumat, 20 Oktober 2023 telah dilaksanakan pemeriksaan kesehatan Gula darah di Aula Kantor Camat Aek Kuasan. Kegiatan ini bekerja sama dengan Puskesmas Aek Loba dan dibuka oleh Camat Aek Kuasan Bapak Rahmaddan Nasution, S. AP dan dihadiri oleh Ibu Ketua TP. PKK Kecamatan Ny. Ely Chairani Rahmaddan, Ibu - ibu PKK dan Perangkat Desa.
Jumat, 20 Oktober 2023
Posting Komentar