Pemeriksaan Kesehatan Hewan Qurban Lanjutan di Kecamatan Aek Kuasan

 


Pada Minggu, 16 Juni 2024 Dinas Peternakan Kabupaten Asahan kembali melaksanakan Pemeriksaan Kesehatan Hewan Qurban. Kegiatan ini dilaksanakan di 5 Desa yaitu Desa Aek Loba, Alang Bonbon, Lobu Jiur, Rawa Sari dan Sengon Sari. Kepala Seksi Kesejahteraan Rakyat Ibu Nurhayati Napitupulu, SH. mendamoingi tim dari Dinas Pendidikan

Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama