Lomba Membuat Hidangan B2SA Dinas Ketahanan Pangan Kab. Asahan

 


Pada Selasa, 10 September 2024 Kecamatan Aek Kuasan mengikuti Lomba Membuat Hidangan B2SA yang diselenggarakan oleh Dinas Ketahanan Pangan Kab. Asahan. Ketua TP. PKK Kecamatan Aek Kuasan Ny. Ely Chairani Rahmaddan beserta perwakilan dari Kecamatan Aek Kuasan menghidangkan beragam jenis Makanan dan Minuman yang telah di persiapkan sebelumnya.

Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama