Bimtek Aplikasi Sistem Informasi Kesejahteraan Sosial Next Generation

Pada Rabu, 13 November 2024 telah diikuti Bimtek Aplikasi Sistem Informasi Kesejahteraan Sosial Next Generation (SIKS-NG) di Aula Hotel Antariksa Kisaran. Masing - masing Desa/ Kelurahan mengirimkan Operator untuk mempelajari penggunaan Aplikasi tersebut.
Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama