Pada Kamis, 24 Juli 2025 BPJS Ketenagakerjan melaksanakan Sosialisasi BPJS Ketenagakerjaan Perangkat Kelurahan Aek Loba Pekan di Aula Kantor Camat Aek Kuasan. Tim BPJS Ketenagakerjaan menjelaskan pentingnya memiliki Asuransi BPJS Ketenagakerjaan dan agar mereka segera mendaftarkan diri dan menikmati keuntungannya


