Lomba Memasak Makanan Sehat Kabupaten Asahan


 Pada Kamis, 18 September 2025 telah  diikuti Lomba memasak Makanan Sehat di Joglo Pujakusuma Kisaran. Pada Kegiatan ini Kecamatan Aek Kuasan Memasak makanan sesuai dengan tema lomba yaitu Olahan Ikan Tongkol dan berhasil menjadi Terbaik Ke - 3 Se- Kabupaten Asahan. Bupati Asahan Bapak Taufik Zainal Abidin, S. Sos., M. Si menyerahkan langsung hadiah kepada seluruh peserta.

Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama