Buka Bersama PT. Socfindo

Pada Rabu, 05 Maret 2025 Camat Aek Kuasan Bapak Rahmaddan Nasution, S. AP bersama dengan Anggota menghadiri Kegiatan Buka Puasa bersama tersebut di Hall Tennis PT. Socfindo Kebun Aek Loba. Kegiatan ini dihadiri oleh Pengurus PT. Socfindo dan seluruh Stackholdernya, Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat dan Pegawai PT. Socfindo Kebun Aek Loba.
Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama