Penyaluran Zakat BAZNAS

Pada Rabu, 05 Maret 2025 BAZNAZ Kabupaten Asahan menyerahkan Bantuan Zakat Kepada Fakir dan Miskin yang ada di Kecamatan Aek Kuasan di Aula Kantor Camat Aek Kuasan. Mewakili Camat Aek Kuasan, Sekretaris Kecamatan Aek Kuasan Bapak Halomoan Sitohang, S. Sos., M. Sos. membuka Kegiatan ini. Keluarga Penerima Manfaat yang berjumlah 50 Orang menerima bantuan dari BAZNAS.
Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama